Latihan Soal Dinamika Penduduk
1. Orang-orang yang berada di dalam
suatu wilayah yang terikat oleh aturan-aturan yang beralaku dan saling
bertinteraksi satu sama lain secara terus menerus atau berkelanjutan disebut
............. penduduk.
2. ...........................Sensus penduduk adalah metode
pengumpulan data penduduk dengan cara mengadakan penghitungan langsung di
lapangan.
3. Pelaksana sensus penduduk di
Indonesia dilaksanakan oleh ...........BPS
4. Pelaksanaan sensus dilaksanakan
tiap ........tahun sekali.
5. Pengumpulan data yang menunjuk
pada tempat penduduk pada saat sensus dilaksanakan adalah cara pengumpulan
sensus ........ de facto
6. Survey yang dilakukan setiap
sepuluh tahun sekali diantara dua sensus
besar disebut .......survey antar sensus.
7. Pesentase pertambahan penduduk dalam setiap tahun disebut
.............laju pertumbuhan penduduk
8. ...........................Usia Harapan Hidup adalah Rata – rata
lama hidup (umur) penduduk di suatu wilayah atau negara.
9. Perbandingan jumlah penduduk dengan luas lahan di sebut
..................Kepadatan Penduduk.
10. Jika sebagian wialyah atau negara
penduduknya berpendidikan rendah maka cara pengisian sesnus yang paling tepat
menggunakan metode ............Canvasser.
11. Perpindahan penduduk dari desa ke
kota disebut ........................Urbanisasi
12. Perpindahan penduduk dari kota ke
desa disbut .......................Ruralisasi
13.
Perpindahan dari satu pulau yang padat penduduknya ke pulau yang jaranng
penduduknya dalam satu wilayah negara disebut .....................transmigrasi
Latihan soal Uraian
1.
Mengapa
persebaran penduduk Indonsia tidak merata ?
2.
Mengapa
dilakukan sensus penduduk di tiap negara ?
3.
Jelasakan
perbedaan cara pengisian sensus metode Householder dengan metode Canvasser !
4.
Sebutkan
keuntungan dan kerugian metode sensus Householder !
5.
Sebutkan 4
faktor yang mempengaruhi Kualitas Penduduk !
6.
Sebutkan 3
cara mendapatkan data kependudukan dan jumlah penduduk !
7.
Sebutkan 4
manfaat sensus penduduk !
8.
Sebutkan 4
hal yang harus diperhatikan dalam melaksanakan sensus penduduk!
9.
Sebut dan
jelaskan 3 jenis piramida penduduk !
Selamat Belajar , Semoga Sukses
Tuhan
Memberkati
Tidak ada komentar:
Posting Komentar