IPS KELAS 7
Latihan soal
1. Pengertian ruang dan
interaksi antarruang
2. Peta, Atlas dan Globe
3. Letak dan luas wilayah
Indonesia
Soal Uraian
1. Sebut dan Jelaskan Syarat peta secara umum !
2. Sebutkan 3
keuntungan letak Geografis Indonesia
!
3. Jelaskan pengertian
letak geologis !
4. Sebutkan 4 ciri Iklim Tropis !
5. Jelaskan akibat rotasi dan revolusi Bumi !
6. Sebutkan 3 fungsi peta !
Soal Isian
1.
Interaksi antar ruang dalam bentuk perpindahan manuisa disebut .....
2.
Ilmu yang mempelajari seni, pengetahuan, dan teknologi
pembuatan peta disebut ........
3.
Sekumpulan pata
yang dijilid menjadi satu dalam buku dengan Bahasa, dan proyeksi yang seragam
disebut ……….
4.
Perbandingan antara jarak pada peta dengan jarak
sebenarnya di permukaan bumi disebut .........
5.
Untuk menentukan lokasi suatu kota di globe dengan mudah
dan cepat, kita harus mengetahui posisinya menurut
garis ........ dan garis ............
6.
Penunjuk arah pada peta disebut .......
7.
Posisi Indonesia
diantara dua Samudera dan dua Benua berdasarkan
Letak ……..
8.
Peta yang dihasilkan oleh komputer disebut ........
9.
Garis batas penanggalan internasional terdapat di kota ..........
10. Posisi globe tidak lurus,
tetapi cenderung condong / miring terhadap garis horisontal dengan sudut
........
Selamat Bekerja, Semoga Sukses
Tuhan Memberkati
Tidak ada komentar:
Posting Komentar