Kisi- kisi Soal UH
“ UANG DAN LKBB”
IPS EKONOMI - 9
TAHUN PELAJARAN 2015 - 2016
Disusun oleh :
F. Budi
Wibowo,S.Pd. guru IPS SMP Tarakanita
Gading Serpong
Standar
Kompetensi :
4.
Memahami lembaga keuangan dan perdagangan internasional.
Kompetensi
Dasar :
4.1.
Mendeskripsikan uang dan lembaga keuangan.
KISI
– KISI UANG DAN LKBB
1. Sejarah uang dan pengertiannya
2. Syarat-syarat suatu benda dapat dijadikan uang
3. Fungsi uang ( fungsi asli dan fungsi turunan )
4. Jenis-jenis uang
5. Naiali mata uang ( intrinsik, nominal, internal,
eksternal )
6. Kebijakan monoter ( OMO, Politik diskonto, CRR)
7. Kegiatan praktek jual beli valuta asing ( mata uang
asing)
8. Motivasi menahan uang
9. Pengertian dan sejarah bank
10. Azas, prinsip, fungsi dan tujuan perbankan Indonesia
11. Jenis-jenis bangk dan tugas pokoknya
12. Produk-produk bank
13. Kegiatan menabung
14. Pengertian LKBB
15. Fungsi, peranan dan manfaat LKBB
16. Contoh Bank berdasarkan kepemilikannya
Untuk
kalangan sendiri
Tidak ada komentar:
Posting Komentar