Negara Maju dan Negara Berkembang
Standar Kompetensi :
1.
Memahami
kondisi perkenbangan negara di dunia.
Kompetensi Dasar :
1.1 Mengidentifikasi
ciri-ciri negara berkembang dan negara maju.
DISUSUN
OLEH :
F. Budi Wibowo, S.Pd, guru IPS SMP
Tarakanita Gading Serpong.
Email : bewe2021@gmail.com
Blog : promimbar2021.blogspot.com
A.
Pengertian
Negara Maju ( ;
Suatu negara yang memiliki kualitas hidup yang
tinggi melalui penggunaan teknologi yang tinggi dan perekonomiannya sudah
merata.
Negara Berkembang :
Suatu negara yang pendapatannya rata-rata rendah per
tahun dan rakyatnya memiliki tingkat kesejahteraan dan kualitas hidup masih
dalam taraf rendah atau sedang.
B.
Negara
maju membentuk suatu kerjasama Grup Delapan ( G-8)
1. Amerika
Serikat
2. Jepang
3. Kanada
4. Inggris
5. Perancis
6. Jerman
7. Italia
8. Rusia
C.
Ciri-ciri
Negara Maju
1. Sumber
daya manusia berkualitas tinggi
2. Pendapatan
per kapita tinggi
3. Pertumbuhan
penduduk reltif rendah
4. Angka
kematian dan kematian rendah
5. Usa
harapan hidup tinggi
6. Kemajuan
teknologi pesat dan cnggih
7. Tingkat
pendidikan penduduk tinggi
8. Angka
buta huruf rendah
9. Persebaran
penduduk mayoritas di kota, hal ini berkaitan dengan adanya industri.
10. Kegiatan
ekonomi bertumpu pada bidang industry dan jasa.
11. Adanya
kesetaraan jender laki dan perempuan
12. Angka
beban tanggungan usia produktif rendah
13. Mampu
dominasi kehidupan social ekonomi negaraberkembang, terutama dalam hal modal
serta pengetahuan umum dan teknologi.
D.
Ciri-ciri
Negara Berkembang
1. Pendapatan
perkapita rendah
2. Produktivitas
penduduknya masih rendah
3. Angka
pertumbuhan penduduk tinggi
4. Angka
harapan hidup rendah
5. Tingkat
pendidikan penduduk relative rendah
6. Angka
bebab ketergantungan penduduk tinggi
7. Angka
pengangguran tinggi
8. Perekonomian
sangattergantung pada sektor pertanian dan ekspor produk primer
9. Masih
sangat tergantung pada bantuan luar negeri
10. Kegiatan
ekonomi sebagian besar sektor pertanian /industri yang berlatar belakang
agraris
11. Sumber
daya manusia rendah
12. Belum
ada kesetaraan jender, status pria masih dianggap lebih tinggi daripada
perempuan.
13. Tingkat ketergantungan pada Negara-negara maju masih sangat tinggi, dalam hal
pendidikan, modal. Teknologi dan tenaga ahli.
14. Sumber
daya alam belum dapat dimanfaatkan secara optimal.
E.
Persebaran
Negara Maju
·
Benua Eropa : Inggris, Perancis, Italia, Jerman,
Italia dan banyak lain dibagian Eropa ini.
·
Benua Amerika : Amerika Serikat dan Kanada
·
Benua Australia : Australia
·
Benua Asia : Jepang dan Singapura
F.
Persebaran Negara Berkembang
1. Benua
Afrika : pada benua ini seluruh negaranya merupakan
Negara berkembang.
2.
Benua Asia : Pada benua ini hanya ada dua
negara yang bukan negara berkembang yaitu Negara Siangapura dan Jepang.
3. Benua
Amerika : Pada bagian ini hanya
pada bagian tengah dan selatan yang merupakan Negara-negara berkembang.
G.
Permasalahan
Negara Maju
1. Sebagian
besar negara maju memiliki keterbatasan sumber daya alam.
2. Kurangnya
jumlah tenaga kerja sehingga membutuhkan tenag kerja dari negara berkembang
3. Masalah
lingkunga sebagai akibat dari kemajuan industry
H.
Permasalahan
Negara Berkembang
1. Perbedaan
mencolok antara si kaya daan miskin sehingga dapat menimbulkan permaslahan
social.
2. Jumlah
pengangguran semakin meningkat
3. Kurang
bersaingnya produksi dalam negeri di pasasar internasional
4. Kurangnya
sumber daya manusia yang berkualitas
5. Kemiskinan
yang semakin meningkat
6. Kurangnya
modal untuuk pembangunan
7. Penerapan
teknologi yang tidak tepat
I.
Beberapa
hal yang dijadikan indikator/ ukuran penilaian untuk menggolongkan suatu Negara
sebagai negara maju atau berkembang.
1.
Tingkat
pertumbuhan penduduk
2.
Kualitas
penduduk
3.
Kemajuan
teknologi
4.
Kemajuan
industry dan penggunaaanya
5.
Pengolongan
sumber daya alam
Penjelasan :
a.
Tingkat
pertumbuhan penduduk.
·
Kriteria
Negara Maju dan Berkembang
Kiri : Negara Berkembang,
Kanan : Negara Maju
·
Tingkat kelahiran kasar
adalah jumlah bayi yang hidup per tahun pada setipa
1.000 penduduk.
Merupakan cra paling baik untuk membedakan Negara
berkembang dengan Negara maju.
.
b.
Kualitas
penduduk ( SDM)
·
tingkat pendidikan,
diukur dari banyak sedkitnya jumlah pendudduk buta hruf, tingkat pendidikannya
dan status usia sekolah.
·
tingkat pendapatan ( potensi ekonomi )
Ø Pendapatan
Per Kapita Adalah jumlah pendapatan nasional suatu Negara selama satu tahun
dibagi dengan jumlah penduduk negara tersebut.
Ø
Pendapatan
Nasional dapat diperoleh dari GDP atau GNP
Ø Pendapatan
Nasional juga dapat dihitung dengan menggunakan nilai GNI ( Gross National
Income.
Ø Tenaga
kerja :
-
Tenaga
terdidik ( sebagian besar negara maju )
-
Tenaga
kerja tidak terdidik ( sebagian besar negara berkemabang )
Ø Potensi
daya beli :
-
Negara yang daya beli
tinggi disebut Negara maju
-
Negara yang daya beli
rendah disebut Negara miskin /berkembang
·
tingkat
kesehatan
-
Negara yang kualitas baik ditandai dengan tingginya
harapan hidup masyarakat dan rendahnya angka kematian bayi.
-
Nagara maju : Angka Harapan Hidup Tinggi, rendahnya
angka kematian bayi..
-
Nagara berkembang : angka Harapan hdup renadah, dan
angka kematian tinggai
-
Hal ini dikarenakan fasilatas
dan para medis sangat baik.
-
Angka harapan
hidup adalah angka yang menunjukkan batas usia seseorang
memiliki harapan hidup sejak lahir sampai meninggal dunia.
-
Angka kematian
bayi adalah jumlah bayi meninggal sebelum
mencapai usia satu tahun per 1.000 jumlah bayi lahir hidup
c.
Kemajuan
teknologi dan penggunaannya.
·
Penggunaan
teknologi di Negara maju sudah sangat tinggi, dan Negara berkembang sebaliknya.
·
Perkembangan
industry suatu Negara sangat dipengaruhi oleh perkembangan atau kemajuan
teknologinya.
d.
Kemajuan industri dan penggunaannya industri.
·
Makin
tinggi tingkat pendidikan makin tinggi pula penggunaan teknologinya
·
Negara
maju mampu menghasilakan berabagi teknologi modern dan sangat berfaedah
·
Negara
berkembang rendahnya pendidikan berdamapak pada terlambatnya perkembangan
teknologi.
·
Banyak
impor teknologi, tapi rendahnya pendidikan juga berpengaruh pada pengopersian
teknologi.
e.
Pengolahan
Sumber Daya Alam (SDA).
·
Belum
tentu SDA tinggi akan menjadi Negara kaya, karena dinegara berkembang SDA tinggi tapi tetap belum kaya karena :
Ø Kegiatan eksploitasi SDA cukup tinggi namun kemampuan pengolahan
masih kurang
Ø Negara berkembang belum mampu melakukan eksploitasi SDA sama
sekali, hal ini dikarenakan :
ü Belummepunyai tenaga ahli
ü Belum dimilikinya teknologi pendukung
ü Tidak dimilikinya dana yang cukup
J.
Tahap-tahap
Perkembangan suatu Negara Menurut Walt
Whitman Rostow, seorang ekonom dari Amerika Serikat, dalam bukunya yang
berjudul Stages of Economic Growth (Tahapan-Tahapan Pertumbuhan Ekonomi)
:
1. Tahap
masyarakat tradisional ( Traditional Society
stage )
Dicirikan dengan :
·
Kondisi masyarakat yang
belum produktif
·
Cara berproduksi dan
pola perekonomian yang dijalankan masih tradisonal
·
System dan pola
perekonomian yang dijalankan masih tradisional
·
Sistem dan pola kerja
yang telah ada masih bersifat tardisi/turun temurun
·
Perekonomian dilakukan
untuk memenuhi kebutuhan sendiri ( belum berorientasi pada pasar
·
Mata pencaharian
masyarakat di sector pasa
2. Tahap
Prakondisi Lepas landa ( preconditional
for take off stage )
Dicirikan dengan :
·
Terjadi perubahan pola
kerja dan system disegala bidang, baik social, ekonomi, budaya, dan politik.
·
Sudah mengenal dan
menggunakan teknologi untuk lebih produktif dan efisien.
·
Sudah muncul kesadaran
menabung yang lebih produktif di lembaga-lembaga keunagan.
·
Kegiatan perekonomian
terus bergerak kearah kemajuan.
3. Tahap
Lepas landas ( take off stage)
Dicirikan dengan :
·
Semakin berkembangnya
usaha-usaha produksi
·
Terciptanya berbagai
pembaharuan yang lebih produktif dan efisien di ssegala bidang
·
Sector produksi merupakan
sector dominan yang memicu pertumbuhan ekonomi.
·
Semakin meningkatnya
pendapatan per kapita dan pendapatan nasional.
4. Tahap
Gerak Menuju kematangan ( Drive for
Maturity Stage )
Dicirikan dengan ;
·
Sektor ekonomi
mengalami pertumbuhan yang terus menerus
·
Penggunaan teknologi
modern pada masyarakat semakin meluas
·
Semakin mantapnya
struktur ekonomi Negara
·
Negara
majumenginvestasikan pendapatan nasionalnya
·
Industry modern semakin
berkembang terutama industry yang padat modal.
5.
Tahap Konsumsi Masih
Tinggi ( Age of High Mass Consumption
Stage )
Dicirikan dengan :
·
Semakin meningkatnya
pendapata masyarakat, sehingga mampu memenuhi kebutuhan hingga tingkat
pemenuhan kebutuhan skunder bahkan tersier.
K.
Pembagian
Negara berdasarkan criteria monoter yang dinyatakan dalam Produk nasional Kotor
( GNP ) per kapita dalam setahun, data
laporan bank Dunia tahun 1980 :
1. Negara-negara
yang berpenghasilan Rendah , : kurang dari US$ 370.
2. Negara-negara
berpenghasilan Sedang : GNP US$ 370 – $ 3.500.
3. Negara-negara
Maju ( Industri ) : GNP US$ 8.070
4. Negar-negara
dengan ekonomi Terencana secara Sentral. :
US$ 230 - $ 5.700
5. Negara-negara
pengekspor minyak yang surplus modal
( yang
memiliki keberuntungan dari peningkatan hasil minyak bumi sejak tahun 1973 )
Catatan :
f.
Nilai
GDP ( Gross National Product ) / Nilai Nasional Bruto
Adalah nilai barang atau jasa yang dihasilkan oleh
penduduk suatu Negara selama satu tahun ditambah
hasil barang da jasa warga negara yang bekerja di luar negeri.
g.
GDP
( Gross Domestic Product ) / Nilai Produk Domestik Bruto.
Adalah nilai total atas seluruh output final yang
dihasilkan oleh suatu perekonomian, baik yang dilakukan oleh penduduk warga
negara maupun orang-orang dari negara lain yang bermukim di negara yang
bersangkutan.
h. Pendapatan
Per Kapita
Adalah jumlah pendapatan nasional suatu Negara
selama satu tahun dibagi dengan jumlah penduduk negara tersebut.
i.
Pendapatan
Nasional dapat diperoleh dari GDP atau GNP
j.
Pendapatan Nasional
juga dapat dihitung dengan menggunakan nilai GNI ( Gross National Income.
k. Keberhasilan
ekonomi yang luar biasa dan mengedankan , dengan sebutan 4 Macan Asia, yaitu Taiwan, Korea Selatan, Hongkong dan Singapura.
L.
World
bank membagi negara berdasarkan pendapatan per kapita.
1. Negara
berpenghasilan Rendah ( Low Income )
: GNP perkapita US$ 765
atau lebih
2.
Negara-negara
berpengahasilan menengah rendah ( lower
middle income )
: GNP per kapita US$ 766 – 3.035
3. Negara-negara
berpendapatan menengah tinggi ( upper
middle income )
: GNP per kapita US$
3.036 – 9.385
4. Negara-negara
berpendapatan tinggi ( high income )
: GNP per kapita US$
9.386 atau lebih.
M.
Pembagian
Negara berdasarkan keadaan politik dan ekonomi ( pada tahun 1960 ):
1.
Negara
dunia pertama / negara kapitalis/ dunia barat.
: meliputi negara
industri dengan corak ekonomi pasar/liberal .
2. Negara
dunia kedua / blok komunis/ kubu sosialis.
: meliputi negara-negara ekonomi yang telah terencana
secara sentral.
3. Negara
dunia ketiga
: meliputi
Negara-negara yang lebih miskin dan banyak diantaranya baru merdeka dari
kekuasaan kolonial.
N.
PBB
membagi negara berdasarkan HDI ( Human
Development Index ) / Kualitas Sumber Daya Manusia. Yaitu berdasarkan 3 hal
yaitu :
1. Usia
harapan Hidup /Kesehatan ( semakin panjang usia harapan hidup semakin baik. )
2. Pemenuhan
kebutuhan bahan makan/ Ekonomi ( negara berkembang kurang terpenuhi )
3. Tingkat
pendidikan dan buta huruf. ( di Negara berkembang lebih sedikit yang
berpendidikan dan tingkat buta huruf tinggi. )
O.
Modal
dasar pembangunan Negara, antara lain :
1. Sumber
daya alam
2. Ilmu
pengetahuan
3. Sumber
daya manusia /penduduk
P.
Dafta
Pustaka
--- Hasan Budi S, Drs dan Bambang S, M.Pd, 2007, IPS Terpadu untuk SMP kelas IX, Jakarta : Erlangga.
--- Nurhadi,
2009, Ilmu Pengetahuan Sosial
SMP/MTs,kelas IX, , Jakarta : Bailmu.
--- M sidik
Dkk 2008, IPS Ilmu Pengetahuan Sosial 3,
Jakarta: Piranti
--- Sardiman Dkk, 2006, Khazanah Ilmu Pengetahuan Sosial 3, Solo: Tiga Serangkai
--- Dwi Sukanti dkk, 200, IPS Terpadu untuk SMP kelas IX, Jakarta : Ganeca
--- Ratna Sukmayani dkk, 2008, Ilmu
pengetahuan Sosial 3,Jakarta : BSE Pusat Pembukuan Dep pendidikan Nasional.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar