Guru Sahabat bicara siswa
“Seorang anak mendapat hasil ulangan yang jelek, ia memeng
kesulitan untuk mengerjakan ulangan matapelajaran matematika. Anak itu melihat
teman-temannya sangat bergembira melihat hasil ulangannya, ia bertanya mengapa teman-temannya
bias, sedangkan dirinya tidak bias menguasai pelajaran matematika ini. ………”
“Bapak tahu kamu anak jujur, baik dan tekun. Jjangan segan
bertanya pada teman maupun bapak ya,“demikian kata guru matematika saat ngobrol
dengan anak itu dengan santai di taman sekolah. “Percaya saja , bapak tahu kamu
mungkin tidak berbakat di bidang
Matematika, namun kamu bagus di bidang
studi yang lain. maka tetaplah belajar dengan tekun, “lanjut pak guru .
Selesai ngobrol dengan pak guru matematika , anak tersenyum.
Semangatnya pulih kembali . Pak guru tersebut benar-benar telah menjadi teman curahan isi
hatinya, sahabat untuk curhat yang bijaksana…………….
Tuhan Yesus ,
Engkau adalah teman bincang yang
Mahabaik. Ajarilah aku menjadi pribadi yang terbuka, yang sungguh-sungguh mau
berbincang dengan orang yang bijaksana agar seperti para murid Emmaus, aku
menjadi bersemangat. Amin.
“Oase rohani”, Ziarah Batin Orang Muda Obor, 2011
Tidak ada komentar:
Posting Komentar